Spesifikasi Kartrid Filter Pemisah Gas Alam
Filter Oli
Spesifikasi Separator Filter ini berfungsi sebagai penyaring kotoran, partikel atau serbuk yang terbawa oleh aliran oil dengan menggunakan media Paper Oil Separator sebagai media penyaring. Material terdiri atas :1) Paper Oil Separator2) Ends Cap Plat Galvanized3) Seal Tombo4) Media Plat Perforated Galvanizes Dia Hole 6mm Thick 2mmFitur Keunggulan Produk :1. Tahan lama digunakan2. Desain, bentuk dan dimensi sesuai part original3. Mudah dibersihkan dan diganti4. Menggunakan Kualitas Media Filter yang terbaik5. Harga Ekonomis